PENGERTIAN ETIKA, PROFESI, DAN PROFESIONALISME
1. Pengertian ETIKA
1. Pengertian ETIKA
Etika berasal dari bahasa Yunani " Ethos", yang berarti watak kesusilaan atau kebiasaan. Biasanya Etika berkaitan erat dengan perkataan moral yang merupakan istilah dari bahasa latin"Mores", yang berarti juga adat kebiasaan atau cara hidup seseorang dengan melakukan perbuatan baik(kesusilaan,dan menghindari tindakan-tindakan yang buruk.Etika adalah ilmu yang membahas perbuatan baik dan perbuatan buruk manusia sejauh yang dapat dipahami oleh pikiran manusia.
2. PROFESI
Profesi dalam bahasa inggris "Profess", yang bermakna "Janji untuk memenuhi kewajiban melakukan suatu tugas khusus secara tetap/permanen". Profesi adalah pekerjaan yang mmebutuhkan penguasaan terhadap suatu pengetahuan bidang khusus. dan biasanya Profesi memiliki asosiasi profesi, kode etik, serta proses sertifikat dan lisensi yang khusus untuk bidang profesi tersebut.
3. PROFESIONALISME
Profesionalisme adalah sifat atau (kemampuan, kealhian, kemahiran tentang cara pelaksanaan sesuatu ). Sebagaimana yang sewajarnya dilakukan oleh seorang profesional. profesionalisme berasal dari pada profesion yang bermakna berhubungan dengan profesion dan memerlukan kepandaian khusus untuk menjalannya. jadi profesionalisme adalah tingkah laku, atau kualiti dari seseorang yang profesional.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar